Mengenal Kode Flashing di keluarga GSX R150

Assalamu'alaikum sobat Zombi, kali ini zombi akan sedikit membahas kode error pada Injeksi sepeda motor GSX R150 yang dialami oleh sobat zombi dari banjar negara. Kode eror akan ditampilkan pada odometer GSX R150 kalian dengan berupa hurup dan Angka. GSX R150 dan GSX S150 merupakan keluarga dari gixxer familly yang notabene mempunyai banyak persamaan.

modifikasi Suzuki GSX R150 briliant white putih 2017 2018

Motor sobat zombi ini tengah diparkir dihalaman rumah dan terjatuh karena tersenggol, ketika keylles di posisi on timbul kode eror pada odometer seperti gambar berikut.
Speedo meter GSX R150 eror

Pada keterangan gambar diatas terdapat kode eror C65, yang bermaksud dari situs gixxer.com C65 ialah kode eror idle speed control system, sobat zombi bisa matikan keyless dan putar grip gass seacara perlahan pada posisi keyless off kemudian tutup bukaan gas.

odometer gsx r150 eror

Pada keterangan koder eror gambar diatas, yakni C42 yang menunjukan eror pada Ignition Switch Signal, untuk ignition switch signal memungkinkan pada saklar swit engine tidak terhubung dengan pass atau terjadinya penggeseran kabel dikarenakan terjatuh. sobat zombi bisa melakukan pengecekan langsung ke diler terdekat.

Kode kode yang berhasil zombi dapatkan untuk Gixxer family ialah sebagai berikut :
GSXR Fuel Injection (FI) Code List:


  • C14 - THROTTLE POSITION SENSOR 
  • C15 - ENGINE COOLANT TEMPERATURE SENSOR 
  • C21 - INTAKE AIR TEMPERATURE SENSOR 
  • C22 - ATMOSPHERIC PRESSURE SENSOR 
  • C23 - TIPOVER SENSOR 
  • C24 - IGNITION SIGNAL #1 
  • C25 - IGNITION SIGNAL #2 
  • C26 - IGNITION SIGNAL #3 
  • C27 - IGNITION SIGNAL #4 
  • C28 - SECONDARY THROTTLE VALVE ACTUATOR 
  • C29 - SECONDARY THROTTLE POSITION SENSOR 
  • C30 - SECONDARY THROTTLE CONTROL UNIT 
  • C31 - GEAR POSITION SENSOR 
  • C32 - INJECTOR SIGNAL #1 
  • C33 - INJECTOR SIGNAL #2 
  • C34 - INJECTOR SIGNAL #3 
  • C35 - INJECTOR SIGNAL #4 
  • C41 - FUEL PUMP CONTROL SYSTEM 
  • C42 - IGNITION SWITCH SIGNAL 
  • C46 - EXHAUST CONTROL VALVE ACTUATOR (1000 ONLY)
  • C65 - IDLE speed control system
sumber : http://www.gixxer.com/forums/28-f-q/15091-fi-code-flashing.html

Semoga Bermanfaat.
Wassalamu'alaikum sobat Zombi.
Mengenal Kode Flashing di keluarga GSX R150 Mengenal Kode Flashing di keluarga GSX R150 Reviewed by Jepri on October 24, 2017 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.